Breaking

Search Articele

Thursday, 13 August 2015

Cara Konfigurasi IP Address Static

CARA KONFIGURASI IP ADDRESS STATIC
 1. Untuk mengkonfigurasi ip address static kita masuk terlebih dahuli di dalam direktory interfaces, dengan perintah sebagai berikut:
#nano /etc/network/interfaces

2. Ini merupakan tampilan awal isi dari direktory interfaces, dan kita akan mengeditnya.

3. Ini adalah tampilan direktory interfaces yang telah di konfigurasi, script konfigurasinya sebagai berikut:
auto eth0
iface eth0 inet static
     address   10.32.32.2
     netmask  255.255.255.0
     gateway  10.32.32.1

4. Untuk menyimpan script yang tadi kita tambahkan Klik Ctrl + x lalu pilih y kemudian tekan enter.

5. Supaya konfigurasi yang tadi kita lalukan bisa bekerja dengan baik maka kita harus merestartnya dengan script seperti gambar dibawah ini:
#service networking restart

6. Untuk melihat apakah IP (Internet Protocol) yang tadi kita konfigurasi suda berhasil, maka masukkan script seperti gambar dibawah ini.
#ip a l

7. Setelah itu lihat dibagian eth0 ada ip 10.32.32.2/24, ip tersebut merupakan ip yang tadi kita konfigurasi.

8. Untuk lebih jelasnya lihat gambar dibawah ini: ip eth0nya 10.32.32.2/24

SEKIAN SEMOGA BERMANFAAT SALAM ANAK-ANAK TKJ SMK NEGERI 1 NABIRE PAPUA

No comments:

Post a Comment

"Terima kasih sudah membaca blog saya, silahkan tinggalkan komentar anda"